Indonesia mulai meninggalkan masa persejarah mulai abad ke

Indonesia mulai meninggalkan masa persejarah mulai abad ke ….

Jawaban

Jawaban yang benar adalah ‘Indonesia mulai meninggalkan masa persejarah mulai abad ke- 4 Masehi.’

Soal menanyakan Indonesia mulai meninggalkan masa persejarah mulai abad keberapa.

Jawabannya dapat ditemukan dengan penjelasan berikut:

Zaman praaksara adlah zaman sebelum mengenal tulisan, masa berlangsung zaman praaksara hingga dimulainya zaman aksara di beberapa tempat berbeda-beda. Indonesia mulai memasuki zaman aksara pada abada ke 4 Masehi dengan ditemukannya prasasti yupa di kerajaan Kutai.

Prasasti tersebut menandai bahwa masyarakat pada masa itu sudah mengenal aksara. Salah satu isi dari prasasti yupa yang terkenal adalah adanya korban 1000 ekor sapi untuk para brahmana yang dilakukan oleh raja mulawarman

Hasil budaya peninggalan pada zaman praaksara neolitikum, dapat dikenali karena peralatan batunya sudah sangat halus dan disesuaikan dengan fungsinya. Alat-alat pada masa ini banyak digunakan untuk pertanian dan perkebunan.

Contohnya, kapak lonjong, mata panah dan mata tombak dan ada juga perhiasan seperti gelang-gelang dan cincin dari batu indah yang banyak ditemukan di wilayah Jawa, lalu ada juga alat pemukul kulit kayu.

Jadi jawaban yang benar adalah ‘Indonesia mulai meninggalkan masa persejarah mulai abad ke- 4 Masehi.’

 

Pertanyaan Lain :

Kumpulan Materi :

Informasi Kuliah dan Beasiswa :