yang tergolong dalam simbiosis komensalisme adalah

Data interaksi antar makhluk hidup:

1). semut rangrang dengan tanaman mangga
2). bakteri Rhizobium dengan tanaman kacang tanah
3). ikan remora dengan ikan hiu
4). tanaman sirih yang menempel pada pohon jati

Dari data di atas, yang tergolong dalam simbiosis komensalisme adalah nomor ….

A. 1 dan 3
B. 3 dan 4
C. 1 dan 2
D. 2 dan 4

Jawaban

Jawabannya adalah B.

Dalam ekosistem, antara komponen penyusunnya (biotik dan abiotik) mengalami interaksi. Interaksi antar makhluk hidup yang terjadi pada sebuah ekosistem, berguna untuk menjaga kestabilan ekosistem tersebut.

Salah satu interaksinya adalah simbiosis komensalisme. Simbiosis komensalisme: Interaksi antara dua makhluk hidup satu diuntungkan dan satu tidak terpengaruh. Contohnya Ikan remora dengan ikan hiu atau tanaman sirih yang menempel pada pohon jati.

, .

 

Pertanyaan Lain :

Kumpulan Materi :

Informasi Kuliah dan Beasiswa :