Jelaskan 3 organisasi pergerakan nasional masa Nasionalis Radikal!
Jawaban
- Budi Utomo. Budi Utomo adalah organisasi pergerakan nasional yang muncul akibat kondisi kehidupan yang sangat memprihatinkan sejak diberlakukannya politik etis karena penduduk pribumi sudah bisa mengenyam pendidikan.
- Sarekat Islam (SI) Sarekat Islam adalah perkumpulan para pedagang yang sebelumnya diberi nama Sarekat Dagang Islam yang dipelopori oleh K.H. Samanhudi yang merupakan seorang pengusaha batik dari kampung Lawean (Kolo).
- Indische Partij. Indische Partij adalah organisasi pergerakan nasional yang didirikan oleh Ernest Eugene Francois Douwes Dekker atau dikenal juga dengan nama Dr. Danudirja Setiabudi, dr. Cipto Mangunkusumo, dan Suwardi Suryaningrat atau populer kita kenal dengan nama Ki Hajar Dewantara
Pembahasan.
Dalam praktiknya, Masyarakat Indonesia bersatu dalam kelompok-kelompok kecil bahkan semakin kuat untuk melakukan pergerakan dalam organisasi. Kemunculan organisasi-organisasi yang membawa pergerakan nasionalisme Indonesia ternyata datang dari berbagai golongan.
Mulai dari golongan pelajar, kaum nasionalis, aliran sekuler, gerakan profesi, sampai gerakan wanita. Masa Pergerakan Nasional ditandai dengan munculnya organisasi- organisasi modern antara lain Budi Utomo (BU), Sarekat Islam (SI), dan Indische Partij (IP) dalam memperjuangkan perbaikan nasib bangsa.
- Budi Utomo. Budi Utomo adalah organisasi pergerakan nasional yang muncul akibat kondisi kehidupan yang sangat memprihatinkan sejak diberlakukannya politik etis karena penduduk pribumi sudah bisa mengenyam pendidikan.
- Sarekat Islam (SI) Sarekat Islam adalah perkumpulan para pedagang yang sebelumnya diberi nama Sarekat Dagang Islam yang dipelopori oleh K.H. Samanhudi yang merupakan seorang pengusaha batik dari kampung Lawean (Kolo).
- Indische Partij. Indische Partij adalah organisasi pergerakan nasional yang didirikan oleh Ernest Eugene Francois Douwes Dekker atau dikenal juga dengan nama Dr. Danudirja Setiabudi, dr. Cipto Mangunkusumo, dan Suwardi Suryaningrat atau populer kita kenal dengan nama Ki Hajar Dewantara.
Pertanyaan Lain :
- Pasukan Sekutu yang bertugas ke Indonesia adalah tentara kerajaan Inggris yang terbagi menjadi dua wilayah. Untuk wilayah Indonesia bagian barat dipimpin oleh
- Dari sejarah Sumpah Pemuda dapat kita ambil maknanya nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa dan membuktikan bahwa ternyata berbagai perbedaan dapat disatukan
- Tanah adalah milik negara, maka rakyat harus menyewa tanah kepada negara. Hal inilah yang melatarbelakangi sistem sewa tanah pada masa pemerintahan
- Salah satu pengaruh kedatangan agama Hindu-Buddha di Indonesia berasal dari temuan Yupa. Informasi yang dapat diketahui dari yupa adalahOrganisasi-organisasi kemiliteran yang dibentuk pada masa pendudukan Jepang berpengaruh besar bagi bangsa Indonesia setelah kemerdekaan