Sebutkan manfaat adanya kerja sama negara-negara anggota ASEAN dalam bidang pendidikan!
Jawaban
Pendidikan menjadi unsur penting untuk perkembangan sesoerang. Pendidikan juga menjadi salah satu faktor untuk membentuk karakteristik seseorang. Peningkatan mutu pendidikan sangat dibutuhkan untuk menghadapi masyarakat ekonomi ASEAN yang terus berkembang. Peningakatan mutu pendidikan dilakukan dengan penerimaan pendidik yang berkompeten dan profesional, kesejahteraan pendidik, dan standarisasi pendidikan.
Adapun manfaat kerja sama ASEAN di bidang pendidikan, di antaranya:
- Penawaran beasiswa pendidikan, seperti Indonesia yang memberikan pendidikan kedokteran, bahasa, dan seni untuk mahasiswa terpilih dari negara-negara ASEAN.
- ASEAN Council of Teachers (ACT) sebagai bentuk pertemuan guru-guru dari berbagai negara anggota. Dengan adanya ACT pada pendidik berdiskusi dan berbagi ide-ide untuk mengembangkan kemampuan guru dan lingkungan belajar global.
- Mengadakan olimpiade regional Asia Tenggara di bidang pendidikan untuk negara-negara anggota ASEAN.
- ASEAN-Japan Scholarship Fund, fasilitas beasiswa untuk negara-negara anggota ASEAN belajar di berbagai universitas ASEAN dan Jepang.
- Adanya program ASEAN-EU Cooperation and Scholarships Day, di mana memberikan beasiswa kepada negara-negara anggota ASEAN untuk menjalani pendidikan di Eropa khususnya pendidikan tinggi. Pemberian beasiswa ini tidak hanya untuk mahasiswa, melainkan juga tenaga pendidik dari ASEAN.
Pertanyaan Lain :
Kumpulan Materi :
Informasi Kuliah dan Beasiswa :
Rekomendasi:
- Pengertian Ekonomi: Konsep Dasar dan Relevansinya… Ekonomi merupakan salah satu disiplin ilmu yang sangat penting dalam kehidupan manusia. Dalam konteks umum, ekonomi dapat diartikan sebagai studi tentang bagaimana individu dan masyarakat mengelola sumber daya yang terbatas…
- Pengertian Sosiologi: Memahami Dinamika Masyarakat Modern Sosiologi adalah cabang ilmu pengetahuan yang membahas tentang masyarakat dan interaksi antarindividu di dalamnya. Dengan memahami sosiologi, kita dapat menjelajahi kompleksitas struktur sosial, perubahan budaya, dan dinamika hubungan manusia dalam…
- Cerita Rama Terdapat pada Relief Pada relung-relung sejarah seni, cerita-cerita epik seringkali diabadikan melalui seni relief yang mengagumkan. Salah satu cerita yang sering ditemukan dalam bentuk ini adalah kisah Rama, pahlawan dari wiracarita Ramayana. Cerita…
- Manfaat dari Perilaku Berani dalam Kebenaran dan Kejujuran Kebenaran dan kejujuran adalah nilai-nilai fundamental yang menjadi landasan integritas dalam kehidupan sehari-hari. Perilaku berani dalam mempertahankan kebenaran dan kejujuran membawa dampak positif yang signifikan bagi individu maupun masyarakat. Dalam…
- Apa yang Sebaiknya Dilakukan Pemerintah untuk… Salam hangat untuk Sobat RuangBelajar! Dalam beberapa tahun terakhir, kita sering mendengar tentang berbagai peristiwa yang terjadi di Indonesia. Mulai dari bencana alam, kecelakaan transportasi, hingga tindak kejahatan yang menimbulkan…
- Pengertian Seni Rupa: Menyelami Keindahan Ekspresi Visual Seni rupa merupakan bentuk ekspresi kreatif yang mengeksplorasi keindahan visual melalui berbagai medium dan teknik. Dalam seni rupa, seniman menggunakan imajinasi mereka untuk menciptakan karya yang memikat dan menginspirasi penonton.…
- Strategi Politik Pemerintah Indonesia Pasca Agresi… Pasca Agresi Militer Belanda ke-2 yang terjadi pada tahun 1948-1949, pemerintah Indonesia dihadapkan pada tugas berat untuk membangun kembali negara yang merdeka. Dalam upaya mengembangkan strategi politik yang efektif, pemerintah…
- Pengertian Dalil Objektif Dalil objektif adalah konsep penting dalam berbagai bidang, termasuk hukum, filsafat, dan ilmu pengetahuan. Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan pengertian dalil objektif, peran pentingnya dalam pengambilan keputusan, serta bagaimana…
- Apa Dampak Politik Pintu Terbuka bagi Ekonomi Kolonial? Politik pintu terbuka adalah sebuah konsep yang memiliki dampak signifikan bagi ekonomi kolonial. Konsep ini mengacu pada kebijakan di mana negara kolonial memberikan akses pasar dan perdagangan yang lebih luas…
- Jati Diri Bangsa Indonesia dalam Bidang Pendidikan Indonesia, dengan keberagaman budaya dan sejarahnya yang kaya, memiliki jati diri yang unik dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam bidang pendidikan. Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi bagaimana jati diri…
- Budidaya Ikan Hias: Hobi yang Menyenangkan dan Menguntungkan Budidaya ikan hias telah menjadi salah satu hobi yang sangat populer di kalangan pecinta alam dan penghobi di Indonesia. Ikan hias memiliki keindahan dan variasi warna yang memikat, sehingga menambah…
- Jepang Tumbuh Menjadi Negara Imperialis disebabkan… Japan, sebuah negara yang terkenal dengan keajaiban teknologinya, kini juga dikenal sebagai salah satu kekuatan imperialis di dunia. Bagaimana bisa negara yang dahulu menjadi korban imperialisme kini tumbuh menjadi negara…
- Perencanaan Program untuk Satuan Pendidikan:… Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas strategi dan perencanaan program yang telah kami terapkan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di satuan pendidikan. Perencanaan program yang baik adalah kunci untuk…
- Jelajahi Keindahan Seni Grafis: Perjalanan Melalui… Seni grafis adalah medium ekspresi visual yang memadukan unsur-unsur desain, warna, dan komposisi untuk menciptakan karya yang menarik. Dalam pandangan sederhana, seni grafis adalah seni yang menggunakan gambar dan elemen…
- Inilah Cara Mudah Membantu Anak yang Kesulitan… Cara membantu anak berkelainan belajar mengatasi sendiri masalah belajarnya adalah dengan memperhatikan peran guru dalam menghadapi siswa berkebutuhan khusus. Guru dapat memberikan strategi pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa, memberikan…