Konflik Yugoslavia adalah konflik mengenai

Konflik Yugoslavia adalah konflik mengenai….

a. Agama
b. Etnis
c. Perebutan lahan tambang
d. Pertarungan kekuasaan
e. Kepemilikan sumber daya alam

Jawaban

Jawabannya B. Etnis

Untuk lebih detailnya, yuk simak penjelasan berikut.

Hingga kini, negara-negara bekas Yugoslavia terdiri dari; Serbia, Montenegro, Slovenia, Kroasia, Bosnia-Hezergovina, Makedonia, dan Daerah Otonomi Khusus Kosovo dan Vojvodina. Setelah meninggalnya Presiden Yugoslavia Joseph Broz Tit, negara ini kehilangan pemimpin yang berwibawa.

Sehingga berujung pada terpecahnya Yugoslavia menjadi negara-negara yang disebutkan sebelumnya. Kemudian, pada 1987 di Serbia terpilih Slobodan Milosevic sebagai presiden. Slobodan Milosevic menerapkan kebijakan diskriminatif berdasarkan etnisitas yang merugikan bagi mayoritas masyarakat Yugoslavia. Kondisi makin memperburuk keadaan serta menjadi perpecahan di Yugoslavia.

Oleh karena itu, konflik di Yugoslavia dikarenakan permasalahan etnis.

 

Pertanyaan Lain :

Kumpulan Materi :

Informasi Kuliah dan Beasiswa :