Sebutkan dan jelaskan tiga jenis tanah regosol berdasarkan bahan induknya

Sebutkan dan jelaskan tiga jenis tanah regosol berdasarkan bahan induknya

Jawaban

1.Regosol Abu Vulkanik
Dihasilkan dari proses erupsi gunung api sehingga material umum yang terdapat pada tanah ini adalah abu vulkanik, kaya akan kandungan unsur hara , tepi area nya halus dan sedangkan struktur kasarnya terdapat pada bagian tengah tanah ini.

2.Regosol Bukit Pasir
Karena tanah regosol merupakan jenis tanah vulkanis, maka jenis regosol bukit pasir ini material pembentuknya adalah pasir yang dikeluarkan saat erupsi gunung berapi. Tanah ini banyak di jumpai di wilayah pantai. Umur dari tanah ini dapat diketahui dari karakteristik tanah, tanah yang bertekstur halus maka usia tanah tersebut tua. Tanah ini juaga kaya akan unsur hara.

3.Tanah Andosol merupakan jenis tanah vulkanis yang memiliki tekstur tanah ( butirannya) halus, tanah ini sukar tertiup angin serta karakteristik warnyanya abu -abu, dan juga termasuk jenis tanah yang subur.

dengan demikian ada tiga jenis tanah regosol

 

Pertanyaan Lain :