apa yang di maksud puisi

apa yang di maksud puisi

Jawaban

Puisi adalah suatu bentuk dalam karya sastra yang berasal dari hasil suatu perasaan yang diungkapkan oleh penyair dengan bahasa yang menggunakan irama, rima, matra, bait, dan penyusunan lirik yang berisi makna.

Puisi adalah sebuah karya sastra berwujud tulisan yang di dalamnya terkandung irama, rima, dan lirik dalam setiap baitnya.

Puisi merupakan karya seni berupa tulisan yang menggunakan kualitas estetika (keindahan bahasa) sehingga berfokus pada bunyi, irama, dan penggunaan diksi.

 

Pertanyaan Lain :

Kumpulan Materi :

Informasi Kuliah dan Beasiswa :