Jelaskan sejarah kelam Jepang di masa penjajahan!
Jawaban
Jepang ternyata tidak berbeda dengan Belanda, sama-sama bangsa penjajah yang memberikan banyak kerugian terhadap rakyat Indonesia. Jepang bahkan memanfaatkan sumber daya Indonesia untuk membiayai perang mereka melawan Sekutu.
Yuk’s lihat pembahasannya
Sama seperti penjajahan lainnya, penguasaan Jepang di Indonesia juga menyengsarakan rakyat. Bahkan banyak yang menyebutkan bahwa penjajahan Jepang jauh lebih buruk akibatnya dari penjajahan Belanda. Berikut dampak buruk yang lebih spesifik pada penjajahan Jepang:
- Diterapkannya kerja paksa atau romusa.
- Putusnya hubungan antardaerah di Indonesia.
- Munculnya kekacauan yang parah seperti permpokan, pemerkosaan dan lain lain.
- Dihapusnya semya organisasi yang bersifat politik.
- Pembatasan pers.
- Pelarangan buku-buku.
- Guru dipekerjakan sebagai pejabat sehingga terjadi penurunan kualitas pendidikan.
Sejak tahun 1941, Jepang sudah gencar menakhlukan wilayah Asia mulai Tiongkok hingga melakukan pengeboman terhadap Pearl Harbour pada 7 Desember 1941. Aksi Jepang tentu menimbulkan perlawanan dari negara-negara lainnya untuk membalas Jepang.
Amerika Serikat kemudian melancarkan serangan ke Guadalcanal (Kepulauan Solomon) pada Agustus 1942. Pasukan Amerika Serikat kemudian berhasil mengamankan fasilitas Jepang berupa lapangan terbang yang masih setengah jadi. Pada tanggal 21 Agustus 1942 pasukan Amerika Serikat berhasil memukul mundur pasukan Jepang. Pasukan Amerika Serikat baru bisa membersihkan perlawanan Jepang pada 9 Februari 1943.
Pertanyaan Lain :
- Pasukan Sekutu yang bertugas ke Indonesia adalah tentara kerajaan Inggris yang terbagi menjadi dua wilayah. Untuk wilayah Indonesia bagian barat dipimpin oleh
- Dari sejarah Sumpah Pemuda dapat kita ambil maknanya nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa dan membuktikan bahwa ternyata berbagai perbedaan dapat disatukan
- Tanah adalah milik negara, maka rakyat harus menyewa tanah kepada negara. Hal inilah yang melatarbelakangi sistem sewa tanah pada masa pemerintahan
- Salah satu pengaruh kedatangan agama Hindu-Buddha di Indonesia berasal dari temuan Yupa. Informasi yang dapat diketahui dari yupa adalah
- Organisasi-organisasi kemiliteran yang dibentuk pada masa pendudukan Jepang berpengaruh besar bagi bangsa Indonesia setelah kemerdekaan