Sebutkan kemampuan membuat benda dari logam pada masa nenek moyang !
Jawaban
Jawabannya adalah dengan teknik cetakan batu (Bivalve) serta cetakan tanah liat atau lilin (A cire perdue).
Pembagian zaman prasejarah di Indonesia secara umum terbagi menjadi dua, yakni zaman batu dan zaman logam. Pada zaman logam, manusia telah mampu membuat alat-alat dari logam untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Teknik pembuatan logam yang dikenal pada masa itu, yakni :
1. Teknik bivalve :
Merupakan teknik pencetakan logam menggunakan cetakan yang terbuat dari batu. Cetakan ini terdiri dari dua buah batu yang saling menempel. Kemudian lelehan dari logam dimasukkan ke dalam cetakan melalui lubang yang ada di bagian atas.
Cetakan yang dibuat dengan teknik bivalve ini bisa digunakan lebih dari satu kali karena tidak mudah rusak. Contoh barang prasejarah yang dihasilkan melalui teknik ini adalah kapak corong dan mata panah.
2. Teknik A Cire Perdue:
Merupakan teknik pencetakan logam menggunakan cetakan yang terbuat dari lilin. Pertama-tama, bentuk lilin sesuai dengan cetakan yang diinginkan, kemudian lapisi dengan tanah liat. Kemudian, tanah liat dibakar supaya keras.
Setelah cetakan terbentuk, lelehan logam dimasukkan ke dalam cetakan dan didiamkan hingga mengeras. Untuk mengambil peralatan logam yang telah selesai dicetak, tanah liat akan dipecah atau dihancurkan.
Jadi, teknik A Cire Perdue ini adalah teknik sekali pakai. Apabila ingin membuat peralatan lagi, maka harus membuat cetakan baru terlebih dahulu. Contoh barang prasejarah yang dihasilkan melalui teknik ini adalah kapak belah, kapak lonjong, dan kapak persegi.
Jawabannya adalah dengan teknik cetakan batu (Bivalve) serta cetakan tanah liat atau lilin (A cire perdue).
Pertanyaan Lain :
Kumpulan Materi :
Informasi Kuliah dan Beasiswa :
Rekomendasi:
- Uraikan 3 Contoh Tradisi Hindu-Budha yang Masih Dilakukan… Hindu-Budha adalah dua agama yang memiliki pengaruh yang kuat di Indonesia sejak berabad-abad yang lalu. Meskipun mayoritas penduduk Indonesia menganut agama Islam, namun tradisi-tradisi Hindu-Budha masih dilestarikan oleh sebagian masyarakat.…
- Apa itu Stupa Candi Borobudur? Apa itu Stupa Candi Borobudur? PEMBAHASAN: Hello Sobat RuangBelajar, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang Candi Borobudur, sebuah stupa Buddha yang menjadi salah satu keajaiban dunia. Candi Borobudur…
- Bagaimana Cara Menanam pada Masa Praaksara? Selamat datang di panduan praktis tentang cara menanam pada masa praaksara. Praaksara adalah periode sejarah manusia sebelum munculnya tulisan atau sistem penulisan. Pada masa ini, manusia belum mengembangkan teknologi pertanian…
- Apakah Avtur Pengolahan Minyak Bumi? Sobat RuangBelajar, selamat datang kembali di blog kami yang selalu menyajikan informasi menarik dan bermanfaat untuk kalian semua. Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang avtur dan pengolahan minyak…
- Zaman logam di indonesia dimulai pada Zaman logam di indonesia dimulai pada ? Jawaban Zaman logam di indonesia dimulai sejak 500 tahun SM Untuk lebih jelasnya, simaklah penjelasan berikut ini Pembagian zaman praaksara, berdasarkan sudut pandang…
- Pengertian Teks Eksposisi Teks eksposisi adalah salah satu jenis teks yang berfungsi untuk menyampaikan informasi secara objektif dan sistematis. Teks ini biasanya berisi penjelasan, pembahasan, dan argumentasi mengenai suatu topik tertentu. Tujuan utama…
- Bagaimana Awal Munculnya Historiografi di Indonesia Hingga… Bagaimana Awal Munculnya Historiografi di Indonesia Hingga Saat Ini? Pembahasan Hello, Sobat RuangBelajar! Pada artikel kali ini, kita akan membahas tentang sejarah historiografi di Indonesia, dari awal munculnya hingga saat…
- tugu batu pada masa praaksara yang digunakan sebagai tempat… tugu batu pada masa praaksara yang digunakan sebagai tempat memuja roh nenek moyang disebut a. menhir b. dolmen c. punden d. waruga Jawaban Jawabannya adalah a. menhir Menhir adalah batu…
- Budidaya Tanaman Hias: Keharmonisan dengan Alam Budidaya tanaman hias adalah sebuah kegiatan yang menarik dan bermanfaat bagi penggemar kebun dan pecinta alam. Tanaman hias tidak hanya memberikan keindahan visual di dalam ruangan atau taman, tetapi juga…
- Apa Prinsip Dasar dalam Pengolahan Minyak Mentah Menjadi… Hello Sobat RuangBelajar! Saat ini, minyak mentah atau crude oil adalah salah satu sumber daya alam yang paling berharga di dunia. Minyak mentah memiliki banyak kegunaan, terutama sebagai bahan bakar…
- Peristiwa Penting dalam Sejarah Perjuangan Bangsa Indonesia Hello Sobat RuangBelajar! Di dalam perjalanan panjang perjuangan bangsa Indonesia untuk merdeka, ada beberapa peristiwa penting yang menjadi tonggak sejarah dan berkontribusi besar dalam kemerdekaan Indonesia. Pembentukan Boedi Oetomo pada…
- Pengertian Musik: Memahami Esensi dan Keunikan Musik Musik telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan manusia sejak zaman purba. Bunyi-bunyian yang teratur dan harmonis ini mampu menembus batas-batas bahasa dan budaya, menghadirkan perasaan, emosi, dan pengalaman yang…
- Cerita Rama Terdapat pada Relief Pada relung-relung sejarah seni, cerita-cerita epik seringkali diabadikan melalui seni relief yang mengagumkan. Salah satu cerita yang sering ditemukan dalam bentuk ini adalah kisah Rama, pahlawan dari wiracarita Ramayana. Cerita…
- Saat Mendengar Suara yang Sangat Keras Hendaknya Kita… adapunSetiap hari kita dihadapkan dengan berbagai macam suara di sekitar kita. Suara dapat memberikan pengaruh besar terhadap kondisi emosional dan kesehatan kita. Terkadang, kita mungkin mengalami situasi di mana kita…
- Apa saja metode yang digunakan dalam pengumpulan data? Hello Sobat RuangBelajar! Pada artikel kali ini, kita akan membahas tentang metode-metode yang digunakan dalam pengumpulan data. Dalam proses pengumpulan data, terdapat berbagai metode yang dapat digunakan untuk mengumpulkan informasi…