Penyebab terjadinya perang Banjar antara kerajaan Banjar dengan Belanda adalah…
a. tindakan sewenang-wenang Belanda terhadap rakyat
b. campur tangan Belanda dalam urusan pergantian raja di Banjarmasin
c. perluasan kekuasaan Belanda di Banjarmasin
d. monopoli Belanda dalam perdagangan
Jawaban
Jawaban : B. Campur tangan Belanda dalam urusan pergantian raja di Banjarmasin
Simak pembahasan berikut ini ya !
Perang banjar merupakan perang yang terjadi sebagai bentuk perlawanan kesultanan Banjar terhadap kekejaman kolonial Belanda. Perang banjar tersebut terjadi antara tahun 1859-1905.
Perlawanan ini terjadi lantaran Belanda dinilai terlalu ikut campur dengan urusan kerajaan. Hal ini terbukti manakala Belanda mengangkat Sultan Tamjid menjadi sultan Banjar. Sebab lain perlawanan ini adalah kebijakan monopoli perdagangan yang dilakukan oleh Belanda.
Dengan demikian, alasan perlawanan tersebut terjadi adalah campur tangan Belanda dalam urusan pergantian raja di Banjarmasin.
Pertanyaan Lain :
Kumpulan Materi :
Informasi Kuliah dan Beasiswa :
Rekomendasi:
- Penyebab terjadinya perang Banjar antara kerajaan Banjar… Penyebab terjadinya perang Banjar antara kerajaan Banjar dengan Belanda adalah... a. tindakan sewenang-wenang Belanda terhadap rakyat b. campur tangan Belanda dalam urusan pergantian raja di Banjarmasin c. perluasan kekuasaan Belanda…
- Jelaskan perlawanan di daerah sultan Babullah Jelaskan perlawanan di daerah sultan Babullah! Jawaban Jawaban yang benar adalah 'Perlawanan Sultan Baabullah serta masyarakat Ternate dilatarbelakangi oleh keserakahan Portugis dalam menguasai perdagangan rempah-rempah dan tindakan Portugis yang berbuat…
- Strategi Mempersiapkan Ujian dengan Baik Hello Sobat RuangBelajar, dalam artikel kali ini kita akan membahas tentang strategi mempersiapkan ujian dengan baik. Tentu saja, mempersiapkan ujian dengan baik sangat penting untuk mencapai hasil yang maksimal. Berbagai…
- Apa Akibat dari Monopoli Perdagangan bagi Masyarakat… Hello, Sobat RuangBelajar! Monopoli perdagangan adalah kondisi di mana hanya ada satu perusahaan atau kelompok yang mengendalikan pasar suatu produk atau layanan tertentu. Monopoli ini bisa terjadi di berbagai sektor,…
- Apa yang Dilakukan Portugis setelah Berhasil Menguasai… Malaka, yang pernah menjadi salah satu pelabuhan tersibuk di dunia dan pusat perdagangan maritim, jatuh ke tangan Portugis pada tahun 1511 setelah serangan hebat yang dipimpin oleh Alfonso de Albuquerque.…
- Apa yang Sebaiknya Dilakukan Pemerintah untuk Mencegah… Salam hangat untuk Sobat RuangBelajar! Dalam beberapa tahun terakhir, kita sering mendengar tentang berbagai peristiwa yang terjadi di Indonesia. Mulai dari bencana alam, kecelakaan transportasi, hingga tindak kejahatan yang menimbulkan…
- Jelaskan Apa Saja Kebijakan Jepang yang Memicu Perlawanan… Hello, Sobat RuangBelajar! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang kebijakan Jepang yang memicu perlawanan rakyat Aceh di bawah pimpinan Tengku Abdul Jalil. Jepang memiliki sejarah yang panjang di…
- Apa yang Menyebabkan Jatuhnya Kekuasaan Malaka ke Tangan… Kekuasaan Malaka, yang berada di lokasi strategis di Selat Malaka, pernah menjadi salah satu pusat perdagangan paling penting di kawasan Asia Tenggara. Pada abad ke-15, kerajaan ini menjadi tujuan perdagangan…
- Jatuhnya Malaka ke Tangan Portugis Malaka, kota yang pernah menjadi pusat perdagangan dan kekuasaan di Asia Tenggara, memiliki sejarah panjang dan beragam. Salah satu momen penting dalam sejarahnya adalah jatuhnya Malaka ke tangan Portugis. Dalam…
- Keterkaitan Ekonomi Maritim Kerajaan Demak dengan… Hello Sobat RuangBelajar! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang keterkaitan ekonomi maritim Kerajaan Demak dengan perekonomian wilayah lainnya. Kerajaan Demak merupakan salah satu kerajaan maritim yang pernah berjaya…
- Ciri-Ciri Perang Jagaraga di Bali Perang Jagaraga adalah sebuah peristiwa bersejarah yang menjunjung tinggi nilai-nilai budaya dan spiritual Bali. Tradisi ini telah menjadi bagian tak terpisahkan dari sejarah pulau dewata ini. Melalui artikel ini, kita…
- Jelaskan perlawanan di daerah sultan Babullah! Jelaskan perlawanan di daerah sultan Babullah! Jawaban Jawaban yang benar adalah 'Perlawanan Sultan Baabullah serta masyarakat Ternate dilatarbelakangi oleh keserakahan Portugis dalam menguasai perdagangan rempah-rempah dan tindakan Portugis yang berbuat…
- Apa Akibat dari Perjanjian Monopoli Perdagangan… Hello, Sobat RuangBelajar! Kita mungkin pernah mendengar tentang monopoli dalam dunia bisnis. Monopoli dapat terjadi ketika satu perusahaan atau beberapa perusahaan besar memegang kendali atas pasar dan membatasi persaingan. Namun,…
- Apa isi Perjanjian Saragosa berkaitan dengan perselisihan… Hello, Sobat RuangBelajar! Pada artikel kali ini, kita akan membahas tentang Perjanjian Saragosa dan kaitannya dengan perselisihan antara Portugis dan Spanyol di Maluku. Perjanjian ini memiliki peran penting dalam sejarah…
- Dimanakah Tengku Abdul Jalil Melakukan Perlawanan Terhadap… Hello, Sobat RuangBelajar! Selamat datang kembali di artikel menarik kami. Kali ini, kita akan membahas mengenai perlawanan yang dilakukan oleh Tengku Abdul Jalil terhadap Jepang pada masa pendudukan mereka di…