Bank Soal

Perang dunia kedua terjadi pada tahun 1939-1945. tuliskan penjelasan latar belakang terjadinya perang dunia kedua

jawaban soal 2

Perang dunia kedua terjadi pada tahun 1939-1945. tuliskan penjelasan latar belakang terjadinya perang dunia kedua! Jawaban Jawaban: latar belakang dari Perang Dunia II dibagi menjadi sebab umum dan khusus. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Perang Dunia II terjadi dalam kurun waktu 1939 hingga 1945, terjadi di dua tempat yakni di Eropa dan Asia Pasifik. Perang ini melibatkan …

Read More »

Langkah yang dilakukan pemerintah ri dalam usaha mempertahankan diri dari serangan belanda pada agresi belanda II adalah

jawaban soal 2

Langkah yang dilakukan pemerintah ri dalam usaha mempertahankan diri dari serangan belanda pada agresi belanda II adalah …. Jawaban Jawabannya adalah membentuk Pemerintah Darurat Republik Indonesia. Simak penjelasan di bawah ini. Sebelum ditangkap, Bung Karno dan Bung Hatta membuat surat kuasa kepada Menteri Kemakmuran, Mr Syafruddin Prawiranegara yang tengah berada di Bukitinggi untuk membentuk Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI). PDRI …

Read More »

Jelaskan kondisi eropa pada abad 14-16 masehi

jawaban soal 2

Jelaskan kondisi eropa pada abad 14-16 masehi ! Jawaban Jawaban yang benar adalah ‘Kondisi Eropa pada abad 14-15 Masehi sedang dilanda masa Renaisans setelah masa kegelapan.’ Soal menanyakan kondisi eropa pada abad 14-16 masehi. Untuk lebih jelasnya, simak penjelasan berikut ini: Eropa pernah dilanda masa kegelapan yakni masa dimana adanya dominasi pihak gereja dalam mengatur seluruh aktivitas manusia termasuk dalam …

Read More »

Dalam peradaban cina kuno mengembangkan budaya tulis yang diadopsi oleh beberapa negara di dunia pada masa kini jelaskan perkembangan budaya tuliskan yang dimaksud

jawaban soal 2

Dalam peradaban cina kuno mengembangkan budaya tulis yang diadopsi oleh beberapa negara di dunia pada masa kini jelaskan perkembangan budaya tuliskan yang dimaksud ! Jawaban Jawabannya adalah simbol untuk menyampaikan suatu makna melalui penampakan gambar yang menyerupai keadaan fisik objek yang sebenarnya. Peradaban Cina kuno merupakan peradaban sebelum Dinasti Qin. Pada peradaban Cina kuno, dinasti pertama yang diceritakan dalam catatan …

Read More »

Pada masa agresi militer belanda II drs. moh. hatta ditangkap oleh belanda lalu diasingkan ke pulau bangka. beliau selalu tampil dalam perundingan dalam menyelesaikan pengakuan kedaulatan ri. hal tersebut menunjukkan beliau memiliki peran yang besar dalam hal

jawaban soal 2

Pada masa agresi militer belanda II drs. moh. hatta ditangkap oleh belanda lalu diasingkan ke pulau bangka. beliau selalu tampil dalam perundingan dalam menyelesaikan pengakuan kedaulatan ri. hal tersebut menunjukkan beliau memiliki peran yang besar dalam hal …. Jawaban Jawabannya adalah mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Pada masa Agresi Militer Belanda II, Drs. Moh. Hatta memiliki peran untuk mempertahankan kemerdekaan RI. Drs. …

Read More »

Apa yang membedakan kehidupan masyarakat pra islam dan islam pada masa kerajaan islam

jawaban soal 2

Apa yang membedakan kehidupan masyarakat pra islam dan islam pada masa kerajaan islam ? Jawaban Perbedaan kehidupan masyarakat pra Islam dengan setelah Islam dapat dilihat berdasarkan: 1. Sistem Pemerintahan 2. Sistem Sosial 3. Sistem Ekonomi 4. Sistem Kebudayaan Pembahasan Kehidupan masyarakat nusantara sebelum Islam masuk adalah menganut agama Hindu-Buddha. Kemudian setelah ajaran Islam mulai tersebar, terdapat beberapa perubahan dalam kehidupan …

Read More »

Umumnya yang mempengaruhi terjadinya perbedaan budaya tersebut disebabkan oleh faktor

jawaban soal 2

Masing-masing suku di Indonesia memiliki budaya yang berbeda, salah satu yang terlihat jelas adalah baju adat, kesenian, juga makanannya. Beberapa nilai tertentu memiliki pandangan atau pantangan yang harus ditaati bagi yang mempercayainya. Umumnya yang mempengaruhi terjadinya perbedaan budaya tersebut disebabkan oleh faktor… Jawaban 1. Agama dan kepercayaan 2. Kondisi geografis 3. Pengaruh budaya asing Simak pembahasan berikut ini ya ! …

Read More »

Sistem pluralitas sudah diterapkan oleh masyarakat Tarumanegara pendapat tersebut dibuktikan dengan

jawaban soal 2

Sistem pluralitas sudah diterapkan oleh masyarakat Tarumanegara pendapat tersebut dibuktikan dengan… Jawaban Sistem pluralitas sudah diterapkan oleh masyarakat Tarumanegara pendapat tersebut dibuktikan dengan hidup damainya masyarakat Tarumanegara yang terdiri dari 3 penganut agama yang berbeda-beda, yaitu Hindu sebagai agama mayoritas (utama), Buddha dan animisme. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Kerajaan Tarumanegara adalah kerajaan berkonsep Hindu dengan aliran Wisnu. …

Read More »

Pengambil alihan atau nasionalisasi perusahan milik Belanda, merupakan salah satu perjuangan bangsa Indonesia dalam bentuk

jawaban soal 2

Pengambil alihan atau nasionalisasi perusahan milik Belanda, merupakan salah satu perjuangan bangsa Indonesia dalam bentuk… Jawaban Jawaban: Kronfontasi ekonomi Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut ini Nasionalisasi atau pengambilalihan perusahaan-perusahaan milik pemerintah maupun swasta dari Belanda merupakan upaya perjuangan Indonesia untuk mempertahankan kemerdekaan. Upaya ini merupakan bentuk konfrontasi ekonomi Indonesia terhadap Belanda. Nasionalisasi pertama yang dilakukan adalah lembaga keuangan …

Read More »

Minyak mentah dapat diolah menjadi beberapa jenis bahan bakar seperti bensin, avtur, kerosin, serta aspal. Prinsip dasar pengolahan minyak mentah adalah

jawaban soal 2

Minyak mentah dapat diolah menjadi beberapa jenis bahan bakar seperti bensin, avtur, kerosin, serta aspal. Prinsip dasar pengolahan minyak mentah adalah… Jawaban Jawaban: pemanasan dan pemisahan berdasarkan titik didihnya Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Ketertarikan utama dari Jepang yang ingin menguasai Indonesia pada periode Perang Dunia II di tahun 1942 adalah minyak mentah. Sumber daya alam ini …

Read More »